INFO TENTANG ALERGI PADA MAKANAN

ALERGI TERHADAP MAKANAN

– ALERGI MAKANAN
food allergy merupakan suatu reaksi ketika muncul pada saat anda konsumsi makanan
yang tertentu. biasanya gejala-gejala tersebut bisa meliputi bengkak di wajah,muntah
,mual,hilang kesadaran dan sesak pada napas.

alergi makanan proses terjadinya karena sistem pada kekebalan tubuh ini terlalu
anggap protein yang ada dalam makanannya merupakan salah satu ancaman dalam tubuh.
.sebagai responnya, tubuh akan lepaskan senyawa-senyawa kimia memicu adanya reaksi
pada alergi.

– GEJALA ALERGI PADA MAKANAN
Sebagian orang ,alergi pada makanan membuat penderita nya merasa sangat kurang
nyaman meski itu tidak parah baginya. gejala-gejala yang sering muncul dalam waktu
beberapa menitnya setelah konsumsi makanan yang menjadi alergi.

gejala yang sering muncuk saat alergi yaitu:
1. hidung tersumbat dan pilek
2. kulit sering gatal
3. gatal ditenggorokan, mulut,mata dan bagian-bagian tubuh lainnya.
4. bengkak yang terjadi pada bibir,lidah,wajah serta tenggorokan.
5.sulit berbicara dan menelan.
6.bengek( mengi)
7.sesak pada napas.

– PENYEBAB ALERGI PADA MAKANAN
Alergi pada makanan terjadi saat tubuh kita saat konsumsi makanan tertentu dapat
menjadi ancaman bagi tubuh anda. ketika sudah konsumsi makanan meski sedikit.
itu akan merangsang tubuh anda untuk keluarkan senyawa kimia-kimia yang histamin
ke seluruh aliran pada darah. alergi tersebut biasa berlangsung saat anak-anak.

Makanan yang membuat alergi pada orang dewasa yaitu:
1.kerang
2.ikan
3.kepiting
4.udang
5.kacang-kacangan

Makanan yang membuat alergi pada anak-anak yaitu:
1.kacang
2.gandum
3.kedelai
4.telur
5.susu sapi

– PENGOBATAN PADA ALERGI MAKANAN
Cara untuk mengatasi pada penderita alergi makanan adalah hindari konsumsi
makanan yang menjadi sebab dari alergi.seseorang bisa saja konsumsi makanan tersebut
tanpa sengaja. bila terjadi hal seperti ini, ada beberapa jenis obat digunakan untuk
redakan gejala alergi, yaitu gunakan antihistamin yang telah dijual bebas.

– PENCEGAHAN PADA ALERGI MAKANAN
lakukan langkah ini guna untuk mencegah akibat pada alergi makanan:
1. bacalah kandungan yang ada di pada setiap kemasan makanan yang ingin anda konsumsi
2. membawa makanan ringan yang bebas alergi jika saat berasa diluar rumah.
3. saat makan di restoran, beritahukan pelayan dan juru masaknya tentang makanan
yang tidak bagus untuk konsumsi.
4. memastikan makanan yang anda beli di luar tidak untuk diolah dan sajikan ditempat
yang sebelum gunakan untuk olah makanan yang memicu alergi
5. pada anak-anak, kenali makanan yang menyebabkan alergi, seperti kacang,itu dapat
menurunkan resiko terjadi alergi pada makanan di kemudian hari.

anda bisa juga mengenakan gelang secara khusus yang cantumkan bahwa anda penderita
alergi pada makanan.gelang tersebut sangat membantu anda saat alergi anda muncul.
jika reaksi pada alergi tersebut sudah parah, maka lebih baik konsultasi kan pada
dokter.