Danau Toba

Amazing Danau Toba - Review of Lake Toba, North Sumatra, Indonesia -  Tripadvisor

 

Bagi semua warga yang tinggal di indonesia pasti sudah akan kenal dengan danau yang satu ini, ya danau toba adalah danau terbesar yang alami memiliki ukuran yang sangat amat besar yang terletak di indonesia atau lebih tepat nya berada di gunung supervulkan. Danau toba memiliki panjang yang lebih dari 100 km dan memiliki lebar hingga 31 Km dan memiliki kedalaman hingga 500 m, danau toba sendiri terletak di ketinggian permukaan pulau yang ada di sumatra dengan ketinggian rata-rata 800-850 meter, menurut para ilmuwan-ilmuwan memiliki kesepakatan bahwa terjadinya eltusan gunung berapi yang sangat super masi yang memiliki kekuatan berupa 68.000 sampai dengan 75.000 tahun yang lalu.

Dan para ilmuwan-ilmuwan ini juga sangat setuju bahwa letusan yang terjadi memicu musim yang dingin yang menyebabkan jatuhnya suhu yang ada di dunia antara 4-6 derajat celcius, dan ada juga wisata yang terkenal selain danau toba yang berada di sumatera utara yaitu wisata air rangat atau tempat nya yang berada pas di bawah kaki gunung yang bernama gunung pusuk buhit, namun ada beberapa pengertian geologi yang menilai akan danau toba tersebut ini.

Kompleks yang berada kaldera toba sendiri merupakan bagian-bagian dari pengunungan yang ada di bukit barisan ini merupakan kaldera yang dengan letusan yang sangat terbaru dari zaman ke zaman nya dengan ukuran panjang 90 Km dan memiliki lebar yaitu 20Km serta memiliki arti dengan kaldera termuda yang ada di dunia.

Setidaknya memiliki empat kerucut vulaknik dan 4 gunung api srato dan memiliki beberapa kawah yang tidak dapat di amati yang ada di sekitar danau, vegetasi memiliki kependapatan rendah untuk menunjukan bahwa terjadinya bentuk dari relarif baru tersebut. Pada awal bulan mei 2011 samosir menerbitkan surat keputusan tentang pemberian izinlokasi usaha  perkebunan seluas 700-750 hektar yang ada di hutan tele, kemudian di lanjutkan akan izin pemanfaatan kayu yang di berikan kepada kepala dinas sumatera utara dan menyerahkan perkebunan dan kehutanan samosir.

Penduduk sekitar sebagian besar yang ada tinggal di sekitaran danau toba tersebut merupakan suku batak, masih banyak rumah-rumah tradisional batak yang dapat di kenali dari bentuk rumahnya dan atapnya memiliki bentuk di ujung sedikit melengkung ke atas yang memiliki bentuk sekilas seperti perahu.

Itulah beberapa-beberapa fakta unik dari danau toba yang tidak kita ketahui, semoga lewat artikel ini kita semua bisa tau akan fakta unik dari danau toba yang berada di indonesia tepatnya di sumatera utara